Ganjar Pranowo
EKONOMI 12 Apr 2020

Ingin Daftar Kartu Pra Kerja, Begini Caranya

Bagi anda warga Jawa Tengah khususnya kota Semarang yang secara penghasilan atau pekerjaan terdampak wabah Covid-19, segera daftarkan diri anda untuk mendapatkan Kartu Pra Kerja dari pemerintah.